06 January 2020

Aplikasi Rekaman Suara Terbaik Tahun 2020

Aplikasi Rekaman Suara Terbaik Tahun 2020

Aplikasi Rekaman Suara Terbaik Tahun 2020 peterdevriesguitarcom

Setelah kita membahas beberapa artikel Membangun Home Recording dengan Biaya Minimal, Tips Memilih Soundcard untuk Recording, dan Memilih Microphone untuk Home Recording, saat ini saya akan membahas Digital Audio Workstation atau aplikasi rekaman suara terbaik di tahun 2020. Bagi kalian yang mau belajar recording simak artikel ini sampai selesai.

15 November 2019

Perbedaan Auto Tune dan Manual Tune

Perbedaan Auto Tune dan Manual Tune

Perbedaan Auto Tune dan Manual Tune

Vokal merupakan elemen terpenting dalam sebuah band baik dalam live performing maupun music production (rekaman). Dalam musik non instrumental, vokal mendominasi sebuah karya karena berisi lirik yang berisi pesan bagi pendengarnya. Terkadang masyarakat awam tidak begitu mempedulikan detail iringan namun sangat memperhatikan kualitas vokal. Sebaik apapun iringan musiknya jika vokal yang out of tune (fals) lagu tersebut menjadi tidak enak.

11 November 2019

Tips Memilih Soundcard untuk Home Recording

Tips Memilih Soundcard untuk Home Recording

tips membeli soundcard peterdevriesguitar

Bicara soal recording, tidak akan lepas dari yang namanya soundcard. Saat ini banyak sekali brand yang menawarkan soundcard dengan spesifikasi tinggi yang desainnya cukup sederhana sehingga dapat digunakan kapanpun dan dimanapun. Banyak yang menanyakan kepada saya melalui private message tips untuk membeli soundcard terutama bagi pemula untuk keperluan home recording. Langsung saja kita bahas.

15 August 2019

Perbedaan Mono dan Stereo

Perbedaan Mono dan Stereo

perbedaan mono dan stereo peter de vries guitar

Ketika kalian mendengarkan musik, mengatur suara pada televisi atau perangkat laptop, kalian akan sering mendengar istilah mono dan stereo. Bagi orang awam, sepertinya tidak ada perbedaan antara mono dan stereo, tetapi bagi kalian yang ingin mendalami dunia audio sebaiknya pengertian mendasar seperti ini wajib kalian ketahui. Berikut penjelasannya.

09 August 2019

Menghilangkan Noise Audio dengan FL Studio

Menghilangkan Noise Audio dengan FL Studio

Menghilangkan Noise Audio dengan FL Studio


Produksi musik saat ini sudah menjadi hal yang sangat lumrah. Beberapa orang mengatakan bahwa produksi musik dapat dilakukan di kamar, tidak perlu menyewa studio dengan alasan mengurangi budget. Problem yang sering ditemukan oleh teman-teman dalam memproduksi audio adalah noise (derau).

16 November 2018

Memilih Microphone untuk Home Recording

Memilih Microphone untuk Home Recording

Memilih Microphone untuk Home Recording Peter de Vries Guitar

Berawal dari pertanyaan teman - teman ke saya bagaimana memilih microphone untuk rekaman rumahan akhirnya saya berinisiatif untuk menjabarkannya lewat artikel ini. Nah berikut adalah perspektif saya mengenai memilih microphone yang tepat untuk kalian yang ingin rekaman di rumah.

17 August 2018

Belajar Mixing Bagi Pemula Part 1

Belajar Mixing Bagi Pemula Part 1

belajar mixing bagi pemula peter de vries guitar


Semua profesional berawal dari pemula. Itu adalah kunci dalam mempelajari apapun. Dalam dunia produksi musik yaitu mixing ada hal dasar yang wajib kalian tahu. Di artikel kali ini saya akan membahas apa saja yang wajib kalian kuasai untuk mempelajari dasar mixing.